KEGIATAN VERIFIKASI 5 PILAR STBM TINGKAT KABUPATEN DI DESA MARADA DAN DESA HU’U KECAMATAN HU’U.

Selasa (13/6/2023) Seksi Penyehatan Lingkungan Bidang P2PL (Pengendalian Penyakit Penyehatan Lingkungan) Dinas Kesehatan Kab. Dompu melakukan Verifikasi 5 Pilar STBM Tingkat Kabupaten di Desa Marada dan Desa Hu’u. 5 Pilar STBM yang menjadi tolok ukur adalah 1. Tidak Buang Air Besar Sembarangan 2. Cuci Tangan Paki Sabun (CTPS) 3 Pengamanan Makanan dan Minuman Keluarga 4…

Read More

PELAYANAN KESEHATAN DI BEBERAPA WILAYAH TERDAMPAK BANJIR DI KABUPATEN DOMPU

DinkesDompu – Hujan lebat mengguyur Kabupaten Dompu dan sekitarnya pada hari Selasa (4/4/2023) yang mengakibatkan beberapa wilayah di Kabupaten Dompu dilanda banjir. Tim Dinas Kesehatan Kab. Dompu bersama Puskesmas setempat (5/4/2023) melakukan pelayanan kesehatan di beberapa wilayah terdampak, diantaranya adalah Kecamatan Dompu, Desa Kareke Kecamatan Pajo, Desa Wawonduru Kecamatan Woja, Desa Nangatumpu Kecamatan Manggelewa. Kegiatan…

Read More

PERINGATAN HARI TUBERKULOSIS (TBC) SEDUNIA 2023

Dalam rangka memperingati Hari Tuberkulosis (TBC) Sedunia tanggal 24 Maret 2023, seluruh puskesmas se-kab Dompu melaksanakan penyuluhan dan skrining TBC pada anak dan dewasa tepat jam 10.00 wita. Tuberkolosis atau TBC ini merupakan penyakit yang disebabkan oleh bakteri Mycobacterium tuberculosis yang menyerang paru-paru. Ayukk bersama kita akhiri TBC dengan melakukan adopsi inovasi, percepatan tindakan, dan kolaborasi multisektoral….

Read More
Back To Top